'

Cara membuat manik-manik untuk Perhiasan Pelaminan Pernikahan Adat Dayak Kenyah

1762739135081.jpeg

Oleh : Natalia


Apakah kalian tau apa gunanya dan kapan saja manik-manik ini di gunakan?

Jadi dalam proses pembuatan manik-manik ini yang sangat dibutuhkan itu adalah sebuah pemikiran yang cukup tinggi karena kita harus menyesuaikan warna manik agar cocok dalam bentuk gambar yang kita maudan menghitung banyak tali-tali yang harus kita pasangkan.

 

Manik-manik ini hanya digunakan di saat ada acara pernikahan adat dilaksanakan dan manik-manik ini tidak dapat digunakan sembarangan karena manik-manik ini bermanfaat bagi masyarakat dayak Kenya. Manik-manik ini juga menjadi sebuah kewajiban bagi masyarakat dayak Kenya untuk menggunakan manik-manik ini dalam pernikahan adat dayak Kenya.

Dan cara menggunakan manik-manik ini adalah cukup dipaku saja ke tempat yang kita inginkan.

Manik-manik ini juga berfungsi menyatukan kita sesama manusia agar kita bisa bersatu tanpa ada pertengkaran.

 

Manik-manik ini sangat berguna bagi semua masyarakat dayak Kenya.

Baca juga:
Resep Kapurung
Bagikan post ini: